Rabu, 06 Maret 2013

Kuat Arus

Kuat arus adalah banyaknya muatan listrik yang mengalir melalui suatu penghantar tiap detik.
I = Q/t
 ket:
I = kuat arus listrik (ampere)
Q = muatan listrik (coulomb)
t = waktu (sekon)

Besarnya kuat arus yang mengalir melalui rangkaian listrik dapat diukur dengan alat amperemeter.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar